CARA MENGGANTI BACKGROUND TAMPILAN FACEBOOK DENGAN MUDAH

Cara mengganti background facebook ~ Saya yakin ada saatnya pengguna facebook akan merasakan background facebook atau tampilan facebook yang itu - itu saja yang secara default themes nya adalah berwarna dominasi biru. Lalu pasti Anda akan bertanya bagaimana cara mengganti background facebook ?

Jika memang demikian saya akan share cara mengganti background facebook yang disediakan khusus bagi pengguna mozilla untuk mengobati rasa kebosanan yang telah menghantui Anda. Silahkan disimak penjelasan berikut :

1. Kunjungi tautan berikut :   https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/stylish/

cara mengganti background facebook dengan mudah
cara mengganti background facebook

2. Klik + Add to Firefox

3. Setelah itu klik lagi "Pasang Sekarang" seperti tampak gambar di bawah ini

cara mengganti background facebook
cara mengganti tampilan facebook

4. Tunggu proses hingga selesai , dan lakukan restart browser Anda.

5. Selanjutnya Anda harus mengunjungi tautan ini   https://userstyles.org/styles/browse/facebook

di sini disediakan berbagai macam background facebook yang dapat anda pergunakan untuk mengganti tampilan facebook sesuai dengan selera.


6. Pilih salah nama themes yang ada , misalnya saja facebook monster energy - by -Royal-Style dengan cara mengklik namanya


7  Selanjutnya klik + Install with Stylish

cara merubah background fb

8. Setelah install akan ada tampilan permintaan persetujuan merubah background, klik saja install dan selesai. Dan tampilan facebook anda akan berganti seperti tampak pada background facebook saya di bawah ini

background facebokk yang telah diganti

Nah , jika mau merubah background facebook lagi , lakukan saja mulai dari langkah ke 5 lagi. Silahkan dicoba saja cara mengganti background facebook agar dapat mengusir kebosanan model facebook Anda. Salam sukses.